LHP Banyak Belum Ditindaklanjuti, Komisi XI Soroti Kerja BPK
JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM- Komisi XI DPR RI menggelar uji kepatutan dan kelayakan (fit and proper test) lanjutan terhadap Calon Anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI pada Rabu (31/5/2023) di Gedung Nusantara I Senayan Jakarta. Dalam kesempatan ini, Anggota Komisi XI DPR RI Gus Irawan Pasaribu mengapresiasi paparan yang komprehensif dan strategis yang disampaikan oleh salah satu […]
Continue Reading