Fahri Hamzah: 2016, Ujian bagi KMP dan DPR

Ilustrasi deklarasi Koaliasi Merah Putih (KMP) di Taman Proklamasi. Foto : dok Citraindonesia.com. JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM-  Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang juga dipercaya sebagai Sekretaris Koaliasi Merah Putih (KMP), Fahri Hamzah mengatakan,  tahun 2016 merupakan ujian bagi KMP sebagai kekuatan penyeimbang Pemerintahan Jokowi-JK. Hal tersebut disampaikan Fahri Hamzah dalam rilisnya. Menurut Wakil Ketua DPR RI […]

Continue Reading

Zulkifli Prihatin dengan Kekersan dan Konflik di Timur Tengah

JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM- Ketua MPR RI Zulkifli Hasan berharap agar hubungan Indonesia-Aljazair terjalin erat tidak sebatas antarpemerintah tapi juga antarparlemen dan antarrakyat. Apalagi bangsa Indonesia mayoritas adalah umat Islam dan bisa melaksanakan demokrasi dengan pemilihan secara langsung dan sudah melaksanakan pemilu empat kali selama era reformasi. “Saya merasa prihatin atas apa yang terjadi di Timur Tengah […]

Continue Reading

Hanura Apresiasi Langkah PAN Gabung ke KIH

Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan. Foto : Okezone. JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM- Peta kekuatan politik di legislatif nampaknya akan berubah signifikan, menyusul perubahan sikap politik Partai Amanat Nasional (PAN).  Hari ini Ketua Umum DPP PAN, Zulkifli Hasan, menyatakan partainya mendukung pemerintahan Joko Widodo – Jusuf Kalla, yang selama ini didukung oleh Koalisi Indonesia Hebat (KIH), dan tidak […]

Continue Reading