Oleh-oleh Oso dari Malaysia dan Hong Kong
KUALALUMPUR, KABARPARLEMEN.COM — Kabut asap yang melanda sebagian wilayah Indonesia hampir tiga bulan telah hilang bersamaan dengan musim penghujan. Namun, isu kabut asap tak pernah mati. Buktinya soal kabut asap masih dipersoalkan dalam sosialisasi $ Pilar Kehidupan Berbangsa (Pancasila, UUD NRI Tahun 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika) di Malaysia. Dalam sosialisasi yang digelar di […]
Continue Reading