Yandri Susanto

Yandri Susanto Tekankan Prokes yang Ketat Sambut Sekolah Tatap Muka

BANTEN, KABARPARLEMEN.COM- Ketua Komisi VIII DPR RI Yandri Susanto meminta Kantor Wilayah Kementerian Agama Kota Cilegon untuk menerapkan protokol kesehatan yang ketat di 143 Madrasah di Kota Cilegon. Mengingat sekolah daring yang kini dilaksanakan tidak terlalu efektif dalam pembelajaran yang ada, sehingga rencana proses pembelajaran tatap muka, mesti dipersiapkan sebaik mungkin oleh seluruh sekolah madrasah […]

Continue Reading

Politisi PKS Dukung Sentra Pengembangan Ekosistem Ekonomi Pesantren

JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM- Politisi PKS, Hidayat Nur Wahid menyambut baik rencana Pemerintah menjadikan Pondok Pesantren sebagai salah satu Episentrum pengembangan ekosistem ekonomi dan keuangan Syariah.  Menurutnya, jumlah Ponpes sesuai pernyataan Menag, sebanyak 28.194 dengan santri mukim sekitar 5 juta, bila disiapkan dan diprogramkan dengan baik, mampu mendorong inklusi dan literasi keuangan syariah di Indonesia.  “Sebagai alumni […]

Continue Reading

Bencana Alam Bertubi-tubi, DPR Minta Anggaran BNPB dan Kemensos Ditingkatkan

JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM- Mengingat semakin banyaknya bencana yang terjadi di Indonesia Ketua Komisi VIII DPR RI Yandri Susanto meminta anggaran dapat dinaikkan agar program yang dijalankan menjadi maksimal. Yandri menilai alokasi anggaran program perlindungan sosial korban bencana alam Kementerian Sosial tahun 2020 sebesar Rp 272 milliar masih kurang. “Ketersediaan anggaran untuk program perlindungan sosial korban bencana […]

Continue Reading

PKS sesalkan 1.229 kuota jamaah haji tidak terpakai di 2015

JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM — Anggota Komisi VIII DPR RI Fikri Faqih menyesalkan adanya 1.229 kuota jamaah haji yang tidak terpakai pada musim haji 2015. Penyesalan tersebut disampaikan Fikri dalam Rapat Kerja (raker) bersama Menteri Agama Lukman Saifuddin di Ruang Rapat Komisi VIII, Nusantara 2, Parlemen, Senayan, Rabu (3/2) malam. “Penyelenggaraan ibadah haji ini sudah rutin dilaksanakan […]

Continue Reading

Gerindra perangi perdagangan perempuan libatkan artis cantik

JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM — Politisi Partai Gerindra Rahayu Saraswati Djojohadikusumo prihatin maraknya perdagangan perempuan dan anak yang terjadi di Indonesia. Karena itu, wanita yang akrab disapa Sara ini kembali menggencarkan organisasi yang sempat ia bangun untuk memerangi perdagangan orang tersebut lewat Yayasan ParTha atau Parinama Astha. “Tujuannya untuk menggencarkan kembali perjuangan kita dalam memerangi perdangangan orang […]

Continue Reading

Fraksi PKS dorong pengesahan RUU disabilitas

JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM– Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPR RI Jazuli Juwaini menegaskan kembali komitmen PKS dalam memperjuangkan pemenuhan hak para penyandang disabilitas.  Perjuangan hak para penyandang disabilitas itu, menurut Jazuli, akan ditempuh secara bersamaan di dua ranah. Pertama, di daerah-daerah dimana kader PKS menjadi kepala daerah dengan memenangi Pilkada 2017 kemarin. “Kedua, di level […]

Continue Reading

Fikri: Tradisi Keilmuan, Syarat Mutlak bagi Kader Dakwah

Anggota Komisi VIII DPR RI Abdul Fikri Faqih TEGAL, KABARPARLEMEN.COM – Anggota Komisi VIII DPR RI Abdul Fikri Faqih, menekankan para kader dakwah, terlebih bagi Kader PKS, harus terbiasa  mengembangkan Tradisi Keilmuan.  Pasalnya, Kader PKS dipersiapkan untuk membenahi negeri dengan lebih baik, sesuai dengan kompetensi yang dibutuhkan.  “Kalau Kader PKS sudah tidak lagi tertarik dengan […]

Continue Reading

DPR Desak Kepolisian Minta Maaf Kepada Keluarga Korban Salah Tangkap

Korban salah tangkap Densus 88 di Solo, Ayom Panggalih dan Nur Syawaluddin. Foto : Suara-Islam.com JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM- Ketua Komisi VIII DPR RI, Saleh Partaonan Daulay menyesalkan terulangnya kasus salah tangkap yang dilakukan oleh Detasemen Khusus (Densus) 88 . Saleh menilai kasus salah tangkap seperti itu bisa mengurangi tingkat profesionalitas Densus 88 dalam memerangi terorisme di […]

Continue Reading

Ini tanggapan Presiden PKS terkait kebijakan pungutan dana ketahanan energi

Menteri ESDM Sudirman Said. Foto: Grafis/Dok SindoPhoto. JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM– Presiden PKS Mohamad Sohibul Iman  menyoroti rencana Pemerintahan Jokowi, yang berencana memungut dana dari rakyat untuk mensubdisi perusahaan besar dengan dalih dana ketahanan energi.  Menurut Sohibul, pemerintah dan Komisi VII DPR RI lebih serius merumuskan kebijakan ketahanan energi dengan cara menyisihkan sebagian pendapatan migas dan bukan […]

Continue Reading

2016, Pembahasan Badan Pengelola Keuangan Haji Diharapkan Selesai

Abdul Fikri Faqih TEGAL, KABARPARLEMEN.COM- Anggota Komisi VIII DPR RI Fikri Faqih berharap pembahasan mengenai Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) dapat diselesaikan pada tahun 2016 mendatang. Pasalnya, menurut Fikri, lembaga ini dapat menjadi solusi bagi pengelolaan dana bagi hasil yang dialokasikan dari uang calon haji (calhaj). “Dengan BPKH, uang calhaj akan dikelola oleh badan tersebut. Setoran calhaj […]

Continue Reading