Hanta Yuda : Parpol Perlu Dirikan Posko

JAKARTA, KABARPARLEMEN.COM- Direktur Eksekutif Pol-Tracking Indonesia Hanta Yuda menilai partai-partai politik di Indonesia perlu memiliki posko-posko partai politik agar menjadi ruang publik yang berfungsi untuk menyerap aspirasi rakyat di setiap daerah.  Demikian disampaikan Hanta dalam Focus Group Discussion (FGD) “Optimalisasi Tugas DPR RI sebagai Pejuang Aspirasi Rakyat” dan Peluncuran “Hari Aspirasi” di Ruang Aula Fraksi […]

Continue Reading